-SELAMAT DATANG DI LAMAN WEB RESMI NAGARI SIMPANG SUGIRAN-

Artikel

KEGITAN MUSRENBANG RKP NAGARI SIMPANG SUGIRAN TAHUN 2024

05 Juli 2024 08:50:48  Administrator  123 Kali Dibaca  Berita Lokal

Simpang Sugiran, Kamis 4 Juli 2024 Pemerintah Nagari Simpang Sugiran, telah melaksanakan Musyawarah Perencanaan Pembangunan yang Bukak Langsung Oleh Bupati Lima Puluh Kota H.Safarudin Dt.Bandaro Rajo dan Pemerintah Nagari Simpang Sugiran yang di hadiri oleh Oleh OPD OPD Kabupaten Lima Puluh Kota

Kegiatan ini merupakan agenda rutin tahunan sebagai implementasi Rencana Pembangunan Jangka Menengah Desa (RPJM Nag),

Musrenbang ini melibatkan semua komponen masyarakat, untuk menyetujui dan menyepakati skala prioritas pembangunan yang diajukan untuk tahun selanjutnya. Yang mana rencana pembangunan tersebut dibiayai oleh berbagai sumber dana baik itu, Dana Desa dan sumber dana lainnya.

Maksud dan tujuan dari Musrenbang Nagari sendiri adalah Dilaksanakannya model perencanaan partisipatif di tingkat Nagari yang melibatkan semua komponen masyarakat, lembaga kemasyarakatan, swasta dan pemerintah Nagari/lembaga pemerintah lainnya yang ada di Nagari Simpang Sugiran, ( R.S )

Facebook     : Simpang Sugiran

Insagram     : @nagarisimsu

Youtube       : Simpang sugiran

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Aparatur Nagari

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:355
    Kemarin:1
    Total Pengunjung:125.617
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.188.30.161
    Browser:Mozilla 5.0

Lokasi Kantor Nagari


Kantor Desa
Alamat : Jln.H AMRIN MALIN MUDO SAWAH LIEK, KECAMATAN GUGUAK KABUPATEN LIMA PULUH KOTA
Nagari : Simpang Sugiran
Kecamatan : Guguak
Kabupaten : Lima Puluh Kota
Kodepos : 26253
Telepon :
Email : nagarisimpangsugiran86@gmail.com

Info Media Sosial

Wilayah Nagari

Sinergi Program

Agenda

Belum ada agenda

Statistik Penduduk

Komentar Terbaru

Arsip Artikel